PENGERTIAN DAN CONTOH IDIOM
https://learningenglishfromzero.blogspot.com |
Pernahkah kamu menemukan kalimat yang sulit untuk di artikan kata per kata ? Atau pernah kah kamu mencoba untuk menerjemahkan suatu kalimat Bahasa Inggris, namun kamu tidak bisa menangkap makna yang relevan dari kalimat tersebut ? Mungkin kalimat-kalimat yang kamu maksud adalah IDIOM.
Idiom adalah ungkapan ekspresi dengan makna kiasan, di mana makna nya tidak bisa di artikan kata per kata. Maka kita harus banyak menghafal Idiom untuk memperkaya penguasaan kita terhadap bahasa Inggris.
Berikut ini akan kami paparkan beberapa Idiom yang sering di gunakan dalam komunikasi sehari-hari :
1. Mouse potato
Seseorang yang menghabiskan hampir semua waktu nya di depan komputer2. Apples and Oranges
Sesuatu yang sangat berbeda3. Wallflower
Seseorang yang sangat pemalu4. Let the cat out of the bag
Membongkar rahasia5. True color
Jati diri6. Beating around the bush
Bertele-tele7. Take for granted
Tidak menghargai8. Hold your horses !
Bersabar la !9. Actions speak louder than words
Tindakan lebih baik dari pada sekedar ucapan10. Music to my ear
Mendengar suatu kabar yang menyenangkan11. When pigs fly
Sesuatu yang sangat tidak mungkin12. Go to Pisces
Hilang kendali13. Hit the ceiling
Sangat marah14. A blessing in disguise
Kebaikan selalu diabaikan awalnya15. Easier said than done
Tak semudah yang dikatakan16. Get on someone's hair
Mengganggu urusan orang lain17. Like father, like son
Ayah dan anak sama saja18. Count on someone
Bergantung pada seseorang19. Give someone a hand
Membantu seseorang20. Apple on my eye
Seseorang yang sangat dihargai21. Robbing someone to pay someone
Gali lubang tutup lubang22. What’s the matter
Ada apa23. On purpose
Dengan sengaja24. Break a leg !
Semoga berhasil !25. By hook or by crook
Dengan cara apapun26. Better late than never
Lebih baik terlambat dari pada tidak sama sekali27. To make matters worse
Memperburuk keadaan28. A hot potato
Isu yang sedang hangat dibicarakan29. Be on hot water
Berada dalam masalah30. Face the music
Menghadapi akibat dari kesalahan yang kita lakukan
31. Barking on the wrong tree
Mencari sesuatu pada tempat yang salah
32. Pieces of cake
Suatu pekerjaan yang sangat mudah untuk dilakukan
33. Kill two birds with one stone
Melakukan 2 pekerjaan sekaligus
34. A chain smoker
Perokok berat
35. Keep dark
Merahasiakan
36. People who live in a glass houses shouldn't throw stone.
Sebaiknya nya tidak perlu mencari cari kesalahan orang lain, karena diri sendiri juga punya banyak kesalahan.
Comments
Post a Comment